Matematika plisss jwab dengan cara
-diketahui
-ditanya
-dijawab​

plisss jwab dengan cara
-diketahui
-ditanya
-dijawab​

Diketahui :

Tangki minyak berbentuk tabung dengan diameter 1,4 m dan tinggi 2 m akan di cat dengan harga cat Rp25.000,00/ m²

Ditanya :

Berapa biaya yang harus dikeluarkan untuk mengecat tangki tersebut?

Jawaban :

  • Mencari r tabung

→ d ÷ 2

→ 1,4 m ÷ 2

→ 0,7 m

  • Luas permukaan

[tex] \tt \Rightarrow 2 \pi r (r + t) [/tex]

[tex] \tt \Rightarrow 2 \times \frac{22}{7} \times 0,7 \times (0,7 + 2) [/tex]

[tex] \tt \Rightarrow \frac{30,8}{7} \times 2,7 [/tex]

[tex] \tt \Rightarrow \frac{21,56}{7} [/tex]

[tex] \tt \Rightarrow 3,08~ {m}^{2} [/tex]

  • Biaya yang dikeluarkan

→ Luas permukaan × Harga cat

→ 3,08 m² × Rp25.000,00/m²

→ Rp77.000,00

[tex]\purple{\boxed{\blue{\boxed{\green{\star{\orange{\ \: \: JK \: \: \: {\green{\star}}}}}}}}} [/tex]

[answer.2.content]